Siaga Mako Polsek Jawai Cek Dan Kontol Tahanan




Selasa, (28/2/2023) Petugas piket Polsek Jawai melaksanakan cek tahanan guna mengetahui tahanan dalam keadaan sehat dan aman.

Anggota piket secara berkala melakukan pengecekan terutama pada waktu serah terima penjagaan dan malaporkan kepada pimpinan Jumlah tahanan yang ada di Polsek Jawai saat ini sebanyak 1 (satu) orang laki-laki dewasa dalam keadaan sehat dan lengkap serta ruangan tahanan sudah dalam keadaan terkunci dan aman.

Kapolsek Jawai Iptu Agus Ganjar Nugraha, S.H menegaskan kepada Personel piket agar setiap saat secara berkala melakukan pengecekan keruang tahanan serta cek kondisi tahanan jangan sampai ada tahanan yang sakit, serta jangan lupa memberikan makan tahanan sesuai waktunya

Komentar